Sadis, Begini Kronologi Pembunuhan Suami Istri Lansia di Kubu Raya
KUBU RAYA, iNews.id – Polisi mengungkap kasus pembunuhan suami istri di Gang Sakura, Kubu Raya, Kalimantan Barat. Pelaku KM alias Yoti (39) menghabisi nyawa korban yang lanjut usia dengan sadis. “Saat ini pelaku sudah ditangkap dan diamankan di Polres Kubu Raya guna proses penyelidikan,” kata Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya, [...]